
Tutorial Mencatat Login User dengan PHP MySQL
Salahsatu usaha mengamankan aplikasi web adalah mencatat login user. Hal yang dicatat minimal ada 3 yaitu IP, Agent ( browser dan OS) serta Waktunya. Sebelum lebih jauh mari kita lihat manfaat mencatat tiga hal tersebut. Manfaat Mencatat Login user Mencatat IP bisa digunakan untuk mendeteksi dari mana user kebanyakan mengakses; apakah dari dalam negeri atau…