Tiga Cara Implementasi Mobile Web
Seiring berkembangnya Smartphone dan Tablet , berkembang pula pembuatan website yang dikhususkan untuk pengguna mobile. Saat ini ada 3 cara yang paling populer dalam mengimplementasikan website untuk diakses digadget dengan keterbatasan layar yang kecil dengan antarmuka touchscreen. Tiga teknik yang akan saya jelaskan adalah Mobile site, Dynamic Serving, Responsive design. Mobile Site Mobile site juga … Read more