Perintah Dasar CRUD MongoDB

Di tutorial ini, saya mengasumsikan anda sudah menginstall MongoDB server dan sudah menjalankannya. perintah ini hanyalah perintah dasar dari MongoDB mengingat query di MongoDB bisa sangat komplek.Jika anda belum menginstall mongodb di komputer, silahkan langsung saja buka try.mongodb.org> Untuk tutorial ini, ceritanya kita akan membuat database kampus dan tabel mahasiswa. Membuat dan menghapus database membuat…